Menu


Simak Peta Kekuatan 3 Capres: Ganjar, Anies, dan Prabowo, Mana yang Paling Unggul?

Simak Peta Kekuatan 3 Capres: Ganjar, Anies, dan Prabowo, Mana yang Paling Unggul?

Kredit Foto: Inilah

Jawa Timur:

  • Prabowo Subianto: 42,1%
  • Ganjar Pranowo: 41,9%
  • Anies Baswedan: 13,5%
  • elum memilih: 2,5%

4. LSJ

Hasil survei tentang peta arah dukungan pemilih Presiden Joko Widodo (Jokowi) di 2019 terhadap tokoh potensial capres Pilpres 2024 dirilis Lembaga Survei Jakarta (LSJ). Ini menunjukkan hasil, pendukung Jokowi kini terbelah hampir sama kuat ke Menhan Prabowo Subianto dan Gubernur Jateng Ganjar Pranowo.

Baca Juga: 

Periode 5-14 januari 2023 di 34 provinsi, margin of error +/- 2,81 tingkat kepercayaan sebesar 95%, LSJ menganalisis data capres yang dipilih saat ini dan Pemilu 2019 secara cross tabulation.

  • Prabowo Subianto 40,6%
  • Ganjar Pranowo 40,5%%
  • Anies Baswedan 15,6%
  • TT/TJ 3,3%

5. LSI

Tak ketinggalan, Lembaga Survei Indonesia (LSI) juga merilis hasil simulasi Pilpres 2024. Pemilihan sampel dilakukan pada 1.221 responden dengan metode random digit dialing (RDD). Margin of error-nya kurang lebih 2,9 persen dengan tingkat kepercayaan 95 persen. 

Hasilnya cukup berbeda karena dikerucutkan menjadi 10 tokoh. Berikut hasilnya: 

Baca Juga: 

  1. Ganjar Pranowo 29,2%
  2. Prabowo Subianto 19,4%
  3. Anies Baswedan 16,5%
  4. Ridwan Kamil 8,7%
  5. Sandiaga Salahudin Uno 3,4%
  6. Agus Harimurti Yudhoyono 1,9%
  7. Erick Thohir 1,6%
  8. Airlangga Hartato 0,9%
  9. Muhaimin Iskandar 0,8%
  10. Puan Maharani 0,6%

Khazanah Islam: Masuk Daftar Nominator Warisan Budaya Tak Benda, Reog Ponorogo Segera Diakui UNESCO

Tampilkan Semua Halaman