Menu


Bahas Ciri-Ciri Negara Korup, Jokowi Diminta Pecat Luhut dan Moeldoko

Bahas Ciri-Ciri Negara Korup, Jokowi Diminta Pecat Luhut dan Moeldoko

Kredit Foto: Instagram/Tantowi Yahya

Konten Jatim, Jakarta -

Ekonom Universitas Indonesia (UI) Faisal Basri terang-terangan meminta Presiden Jokowi untuk memecat Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menkomarves) Luhut Binsar Pandjaitan dan Kepala Staf Kepresidenan (KSP) Moeldoko.

Hal itu disampaikan Faisal saat menjadi pembicara pada peluncuran Corruption Perception Index (CPI) atau Indeks Persepsi Korupsi yang digelar Transparency International Indonesia (TII) di Jakarta Pusat, Selasa (31/1/2023).

Baca Juga: Kenang Tren 'Kemeja Kotak-Kotak' Saat Nyaleg DKI 2012, Jokowi Minta PSI Ikuti Langkahnya

Faisal Basri awalnya memaparkan ciri-ciri negara yang korup, salah satunya memotong pajak. Dia menyebut salah satu kebijakan pemerintah pada 2018 lalu yang membebaskan PPh (Pajak Penghasilan) Badan 20 tahun bagi investor yang berinvestasi lebih dari Rp 30 triliun.

Baca Juga: Disebut Komplain ke Surya Paloh Deklarasi Anies Tak Dikomunikasikan, Jokowi: Apa Urusannya Presiden?

"Nilep pajak atau dibebaskan untuk membayar pajak. Itu kan dibebas pajak 20 tahun," ujarnya

Dia kemudian menyeret nama Luhut yang disebutnya memiliki industri sepeda motor.

Khazanah Islam: Masuk Daftar Nominator Warisan Budaya Tak Benda, Reog Ponorogo Segera Diakui UNESCO

Tampilkan Semua Halaman

Artikel ini merupakan kerja sama sindikasi konten antara Konten Jatim dengan Suara.com.