Menu


Gegara Ditinggalkan NasDem dan Megawati, Rocky Gerung: Jokowi Sudah Menipu Dirinya Sendiri

Gegara Ditinggalkan NasDem dan Megawati, Rocky Gerung: Jokowi Sudah Menipu Dirinya Sendiri

Kredit Foto: YouTube/Geolive

Konten Jatim, Jakarta -

Pengamat Politik Rocky Gerung mengkritisi keadaan Presiden Joko Widodo (Jokowi) saat ini yang dinilai mulai tak diperhatikan dan ditinggalkan.

Hal ini terlihat dari tindakan Partai Nasional Demokrat (NasDem) yang akhirnya mendukung oposisi pemerintah, yakni Anies Baswedan.

Selain itu, Rocky juga menganggap bahwa Jokowi dan Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Megawati Soekarnoputri telah memiliki ketegangan setelah Megawati menyinggung Jokowi dalam pidatonya di HUT PDIP beberapa waktu lalu.

Baca Juga: Soal Deklarasi Anies yang ‘Kejar-Kejaran’ Dengan Isu Reshuffle, Rocky Gerung Singgung Megawati yang Ngambek ke Jokowi

Menurut Rocky, semua ini sendiri dapat terjadi karena kesalahan Jokowi di awal. Baginya, Jokowi tidak seharusnya mencoba mengendalikan politik di Indonesia.

“Pak Jokowi dari awal mesti paham bahwa politisi Indonesia super pragmatis, jadi enggak ada yang disebut dikendalikan mutlak oleh feodalisme, dikendalikan oleh finansialisme dan semacamnya,” ucapnya dikutip KontenJatim dari kanal YouTube-nya pada Rabu (01/02/2023).

Khazanah Islam: Awas! Ini Sederet Posisi Seks yang Dilarang dalam Islam, tapi Nomor 2 Sering Dilakukan

Tampilkan Semua Halaman