Menu


Diam-Diam Lakukan Hal Ini, Anies Baswedan Justru Banjir Pujian

Diam-Diam Lakukan Hal Ini, Anies Baswedan Justru Banjir Pujian

Kredit Foto: Twitter @aniesbaswedan

Tak sedikit yang memberikan pujian kepada Anies dengan diselingi sarkasme untuk para pejabat negara yang lain.

“Kebiasaan banget nih gubernur, ga tau ngebangunnya kapan tau-tau peresmian aja. Kaya yg lain dong dari peletakan batu sampai gunting pita semua terdokumentasi dengan baik. Ini malah yg didokumentasi peresmiannya doang. Gimana sih,” tulis akun @selo3zx.

“Pak Anies mmg keren dn semakin byk yg kepanasan melihat keberhasilan beliau membangun jkt,” tulis akun @adyhuco.

“Klo kerjanya cuma umumin groundbreaking, kualat pasti proyeknya gagal sdh terbukti. Makanya saat selesai diumumkan. Ini juga metode hindari BuzzeRp berisik klo tau dr awal,” tulis akun @aaeman7.

Baca Juga: Wah, Tumben-tumbennya Pengamat Politik Pro Jokowi Ini Puji Anies yang Diisukan Akan Duet dengan AHY

Sementara itu, Taman Literasi Martha Christina Tiahahu yang dibangun di kawasan Blok M, Jakarta Selatan dengan konsep Green Creative Hub telah resmi beroperasi sejak Minggu (18/09/2022).

Anies Baswedan berharap agar tempat ini ini mampu menjadi menjadi pusat membaca di Kota Jakarta dan bisa digunakan sebagai tempat bertemunya para penggiat literatur.

Khazanah Islam: Pujian untuk Ambisi Berkelanjutan, Warta Ekonomi Gelar Indonesia Most Visionary Companies Awards 2024

Tampilkan Semua Halaman


Berita Terkait