Menu


Bukan Gegara Kesal Diberi Kode Oleh Jokowi, Ini 4 Alasan Ganjar Ganti Warna Rambut Jadi Hitam

Bukan Gegara Kesal Diberi Kode Oleh Jokowi, Ini 4 Alasan Ganjar Ganti Warna Rambut Jadi Hitam

Kredit Foto: Instagram @ganjar_pranowo

Konten Jatim, Jakarta -

Salah satu pengguna media sosial tampak menyoroti rambut Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo yang telah berubah warna.

Menurutnya, ada beberapa hal yang bisa menjadi alasan bagi Ganjar untuk mengganti warna rambutnya menjadi hitam.

Satu, bosan di bully netizen opisisi. Dua, menolak php dari pak Jokowi,” tulis akun @RaraLovie pada Kamis (01/12/2022).

Baca Juga: Niat Jatohin Anies Baswedan, Anak Buah AHY yang Satu Ini Malah Dikira Bodoh: Goblok Boleh, Tolol Jangan

Pemilik akun bernama Rara itu juga menjelaskan bahwa Ganjar mungkin mengganti warna rambutnya karena takut dengan Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP).

Selanjutnya, Rara juga mengatakan bahwa Ganjar ingin bertambah tampan dengan merubah gaya dan warna rambut.

Namun, faktanya Ganjar tak mengganti rambutnya, terlebih setelah Presiden Joko Widodo menyinggung calon presiden berambut putih dan memiliki kerutan.

Ganjar mengaku bahwa foto yang ia unggah setelah ramai isu itu sudah lama diambil.

Rupanya, foto rambut Ganjar saat berwarna hitam itu diambil pada 21 September tahun lalu.

Baca Juga: Ngaku Enggak Pernah Pakai Buzzer Gegara Takut Sama Tuhan, Anies Baswedan Dicibir Para Cebong: Halah, Allah Dibawa-bawa

Meskipun tak benar-benar mengganti warna rambutnya, belum tahu alasan jelas Ganjar mengunggah foto lawas itu.

Sayangnya, banyak yang menerka bahwa itu hanya bentuk perlawanan Ganjar agar tidak dicocokkan dengan kriteria yang Jokowi sebutkan mengenai calon presiden.

Khazanah Islam: Pujian untuk Ambisi Berkelanjutan, Warta Ekonomi Gelar Indonesia Most Visionary Companies Awards 2024