Menu


Pengamat Soroti Jet Pribadi yang Anies Gunakan untuk Safari Politik: Itu Hak Partai

Pengamat Soroti Jet Pribadi yang Anies Gunakan untuk Safari Politik: Itu Hak Partai

Kredit Foto: Istimewa

Konten Jatim, Jakarta -

Direktur Lingkar Madani Indonesia (Lima Indonesia) Ray Rangkuti memberikan tanggapannya terkait fasilitas yang Partai Nasional Demokrat (NasDem) berikan kepada Anies Baswedan saat melakukan safari politik, yakni dengan private jet atau jet pribadi.

Ray mengatakan bahwa jet pribadi yang menjadi sorotan itu merupakan hak dari setiap partai dalam memberikan dukungan kepada bakal calon presidennya (Capres).

“Pertama, hal tersebut merupakan hak setiap partai untuk mendapatkan dukungan,” ujar Ray kepada GenPI.co pada Selasa (6/12).

Baca Juga: Buntut panjang dari safari politik Anies Baswedan di Aceh membuat dirinya dilaporkan ke Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu).

Menurut Ray, safari politik yang Anies lakukan merupakan salah satu cara dalam meraih dukungan lebih banyak kepada bakal capres yang NasDem usung.

Tentu penggunaan jet pribadi itu tak menentang peraturan apa apun.

Khazanah Islam: Pujian untuk Ambisi Berkelanjutan, Warta Ekonomi Gelar Indonesia Most Visionary Companies Awards 2024

Tampilkan Semua Halaman

Artikel ini merupakan kerja sama sindikasi konten antara Konten Jatim dengan GenPI.