Menu


Kenali Istilah Intoksikasi Pada Kasus Keracunan Nitrogen Akibat ‘Chiki Ngebul’

Kenali Istilah Intoksikasi Pada Kasus Keracunan Nitrogen Akibat ‘Chiki Ngebul’

Kredit Foto: Istimewa

Konten Jatim, Jakarta -

Chiki Ngebul mendadak viral karena banyaknya masyarakat yang penasaran dengan asap dari makanan tersebut.

Namun, di balik viralnya makanan ringan itu, rupanya ada sejumlah bahaya yang timbul karena nitrogen yang digunakan. Seperti kasus keracunan yang terjadi baru-baru ini akibat mengonsumsi Chiki Ngebul.

Pada kasus keracunan tersebut, muncul sebuah istilah intoksikasi. Intoksikasi merupakan istilah lain dari keracunan, yakni kondisi masuknya suatu zat berbahaya yang menimbulkan sebuah kerusakan.

Baca Juga: ‘Chiki Ngebul’ Rawan Telan Korban, Ridwan Kamil Adakan Rapat Khusus

Dijelaskan oleh Dokter Amie Vidyani, kerusakan ini pun timbul tergantung penggunaan dosis nitrogen untuk Chiki Ngebul itu sendiri.

“Kerusakan itu bagaimana? Ya, tergantung dosisnya atau memang zat itu toksik untuk tubuh kita,” jelas Dokter Amie dikutip KontenJatim dari kanal YouTube TV IDI Surabaya pada Kamis (12/01/2023).

Khazanah Islam: Pujian untuk Ambisi Berkelanjutan, Warta Ekonomi Gelar Indonesia Most Visionary Companies Awards 2024

Tampilkan Semua Halaman